HR. Bukhari: 518 – Waktu shalat ‘Ashar
… elah menceritakan kepada kami ‘Abdullah bin Yusuf berkata, telah mengabarkan kepada kami dari Ibnu Syihab dari Anas bin Malik berkata, “Kami pernah melakanakan shalat ‘Ashar,...
… elah menceritakan kepada kami ‘Abdullah bin Yusuf berkata, telah mengabarkan kepada kami dari Ibnu Syihab dari Anas bin Malik berkata, “Kami pernah melakanakan shalat ‘Ashar,...
… h pernah melaksanakan shalat ‘Ashar saat matahari masih meninggi. Dan jika ada seseorang pergi menemui keluarganya kemudian kembali, maka ia akan mendapati matahari masih tinggi. Sedangk...
… luar mendatangi Anas bin Malik, dan saat itu kami dapati mereka sedang melaksanakan shalat ‘Ashar. Maka aku pun bertanya, “Wahai paman, shalat apakah yang kamu kerjakan ini?”...
… Telah menceritakan kepada kami ‘Abdullah bin Maslamah dari dari Ishaq bin ‘Abdullah bin Abu Thalhah dari Anas bin Malik berkata, “Kami pernah shalat ‘Ashar kemudian ora...
… shalat ‘Isya yang kalian sebut dengan shalat ‘atmah, dan beliau tidak suka tidur sebelum shalat Isya dan berbincang-bincang sesudahnya. Dan beliau melaksanakan shalat Shubuh ketik...
… an kepada kami Ibnu ‘Uyainah dari Az Zuhri dari dari berkata, “Nabi melaksanakan shalat ‘Ashar sementara matahari muncul dari dalam kamarku dan belum nampak bayang-bayang....
… Telah menceritakan kepada kami berkata, telah menceritakan kepada kami Al Laits dari Ibnu Syihab dari dari , bahwa Rasulullah shalat ‘Ashar sementara matahari yang ada dikamarnya belum m...
… Ibrahim bin Al Mundzir berkata, telah menceritakan kepada kami Anas bin ‘Iyadl dari dari bahwa berkata, “Rasulullah melaksanakan shalat ‘Ashar sedangkan matahari belum berla...
Dirikanlah salat & suruhlah (manusia) mengerjakan yang baik dan cegahlah (mereka) dari perbuatan yang mungkar dan bersabarlah terhadap apa yang menimpa kamu.
Sesungguhnya yang demikian itu termasuk hal-hal yang diwajibkan (oleh Allah)
― QS. Luqman [31]: 17
Dia ciptakan langit & bumi dengan (tujuan) yang benar, Dia tutupkan malam atas siang & tutupkan siang atas malam & tundukkan matahari & bulan, berjalan menurut waktu yang ditentukan.
Ingatlah Dialah Yang Maha Perkasa lagi Maha Pengampun
― QS. Az-Zumar [39]: 5
Dan Allah sekali-kali tidak akan mengazab mereka,
sedang kamu berada di antara mereka.
Dan tidaklah (pula) Allah akan mengazab mereka,
sedang mereka meminta ampun (istighfar).
― QS. Al-Anfal [8]: 33
Dan Allah menurunkan dari langit air (hujan) & dengan air itu dihidupkan-Nya bumi sesudah matinya.
Sesungguhnya pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda (kebesaran Tuhan) bagi orang-orang yang mendengarkan (pelajaran).
― QS. An-Nahl [16]: 65