فَوَیۡلٌ یَّوۡمَئِذٍ لِّلۡمُکَذِّبِیۡنَ
Fawailun yauma-idzil(n)-lilmukadz-dzibiin(a);
Maka celakalah pada hari itu bagi orang-orang yang mendustakan.
―QS. Ath Thuur [52]: 11
―QS. Ath Thuur [52]: 11
Pencarian untuk {phrase} ({results_count} dari {results_count_total})
Displaying {results_count} results of {results_count_total}
Then woe, that Day, to the deniers,
― Chapter 52. Surah Ath Thuur [verse 11]
فَوَيْلٌ | maka kecelakaanlah
Then woe,
|
---|---|
يَوْمَئِذٍ | pada hari itu
that Day,
|
لِّلْمُكَذِّبِينَ | bagi orang-orang yang mendustakan
to the deniers,
|
Tafsir QS. At-Tur (52) : 11. Oleh Kementrian Agama RI
Dalam ayat ini Allah menerangkan kepada siapa azab itu ditimpakan setelah terjadinya guncangan langit dan beterbangan gunung-gunung yaitu kepada orang-orang pendusta yang bergelimang dengan kebatilan dan selalu menolak kebenaran serta tidak ingat akan adanya hari perhitungan dan tidak pernah takut akan adanya siksaan Tuhan.
Tafsir QS. Ath Thuur (52) : 11. Oleh Muhammad Quraish Shihab:
Maka kebinasaan yang besarlah pada hari itu untuk orang-orang yang mendustakan kebenaran.
Yaitu orang-orang yang bermain-main dalam kepalsuan.
Oleh tim Mujamma’ Raja Fahd arahan Syaikh al-Allamah Dr. Shalih bin Muhammad Alu asy-Syaikh:
Maka kebinasaan pada hari ini bagi orang-orang yang mendustakan akan benar-benar menjadi kenyataan, yaitu bagi orang-orang yang selalu bergelimang bermain-main dengan kebatilan.
Mereka selalu menjadikan agama bahan olok-olok dan permainan.
Oleh Ismail bin Umar Al-Quraisyi bin Katsir Al-Bashri Ad-Dimasyqi:
Firman Allah subhanahu wa ta’ala:
Maka kecelakaan yang besarlah di hari itu bagi orang-orang yang mendustakan.
(QS. At-Tur [52]: 11)
Artinya, celakalah mereka karena azab dan pembalasan serta siksaan Allah yang ditimpakan kepada mereka.
Unsur Pokok Surah Ath Thuur (الطور)
Surat Ath Thuur terdiri atas 49 ayat, termasuk golongan surat-surat Makkiyyah, diturunkan sesudah surat As Sajdah.
Dinamai "Ath Thuur" (Bukit) diambil dari perkataan "Ath Thuur" yang terdapat pada ayat pertama surat ini.
Yang dimaksud dengan "bukit" di sini ialah bukit Thursina yang terletak di semenanjung Sinai, tempat Nabi Musa ‘alaihis salam menerima wahyu dari Tuhannya.
Keimanan:
▪ Keadaan orang-orang kafir di dalam neraka dan keadaan orang-orang beriman di dalam syurga.
▪ Bukti kekuasaan dan ke-Esaan Allah.
▪ Setiap orang bertanggungjawab terhadap perbuatannya masing-masing, sekalipun demikian bapak dan anak akan dikumpulkan Allah dalam syurga apabila kedua-duanya sama-sama beriman.
Hukum:
▪ Kewajiban untuk tetap berdakwah dan anjuran melakukan zikir dan tasbih pada waktu siang dan malam.
Lain-lain:
▪ Orang-orang zalim pasti mendapat siksaan Allah di dunia dan akhirat.
▪ Allah tetap akan menjaga dan melindungi Nabi Muhammad ﷺ
QS. Ath-Thuur (52) : 1-49 ⊸ Misyari Rasyid Alafasy
Ayat 1 sampai 49 + Terjemahan Indonesia
QS. Ath-Thuur (52) : 1-49 ⊸ Nabil ar-Rifa’i
Ayat 1 sampai 49
Ayat ini terdapat dalam surah Ath Thuur.
Surah At-Tur (bahasa Arab:الطور) adalah surah ke-52 dalam Alquran.
Surah ini tergolong surah Makkiyah yang terdiri atas 49 ayat.
Dinamakan at-Tur yang berarti Bukit diambil dari kata At-Tur yang terdapat pada ayat pertama surah ini.
Yang dimaksud dengan bukit disini ialah bukit Sinai yang terletak di semenanjung Sinai, tempat Nabi Musa menerima Taurat dari Allah.
Nomor Surah | 52 |
---|---|
Nama Surah | Ath Thuur |
Arab | الطور |
Arti | Bukit |
Nama lain | – |
Tempat Turun | Mekkah |
Urutan Wahyu | 76 |
Juz | Juz 27 |
Jumlah ruku’ | 2 ruku’ |
Jumlah ayat | 49 |
Jumlah kata | 313 |
Jumlah huruf | 1324 |
Surah sebelumnya | Surah Az-Zariyat |
Surah selanjutnya | Surah An-Najm |
52:11, 52 11, 52-11, Surah Ath Thuur 11, Tafsir surat AthThuur 11, Quran Ath Thur 11, At Thur 11, At-Tur 11, Surah At Thur ayat 11
52:11
۞ QS. 52:7 • Allah menepati janji • Ar Rabb (Tuhan) • Azab orang kafir • Menyiksa pelaku maksiat •
۞ QS. 52:8 • Allah menepati janji • Azab orang kafir • Menyiksa pelaku maksiat
۞ QS. 52:9 • Kedahsyatan hari kiamat
۞ QS. 52:10 • Kedahsyatan hari kiamat
۞ QS. 52:11 • Kedahsyatan hari kiamat • Azab orang kafir • Menyiksa pelaku maksiat • Maksiat dan dosa •
۞ QS. 52:12 • Penangguhan (siksa) orang kafir di dunia • Maksiat dan dosa
۞ QS. 52:13 • Nama-nama neraka • Memasuki neraka • Sifat ahli neraka dan kejahatan mereka • Azab orang kafir •
۞ QS. 52:14 • Mengingkari hari kebangkitan • Keingkaran dan kedurhakaan orang kafir
۞ QS. 52:15 • Mengingkari hari kebangkitan • Keingkaran dan kedurhakaan orang kafir
۞ QS. 52:16 • Keadilan Allah dalam menghakimi • Memasuki neraka • Azab orang kafir • Menanggung dosa orang lain • Balasan dari perbuatannya
۞ QS. 52:17 • Pahala iman • Sifat surga dan kenikmatannya • Perbuatan baik adalah penyebab masuk surga • Keutamaan iman •
۞ QS. 52:18 • Pahala iman • Ar Rabb (Tuhan) • Sifat surga dan kenikmatannya • Nama-nama neraka •
۞ QS. 52:19 • Pahala iman • Makanan dan minuman ahli surga • Keutamaan iman
۞ QS. 52:20 • Pahala iman • Sifat surga dan kenikmatannya • Sifat wanita penghuni surga • Keutamaan iman •
۞ QS. 52:21 • Keadilan Allah dalam menghakimi • Memasuki surga • Menanggung dosa orang lain
۞ QS. 52:22 • Pahala iman • Sifat surga dan kenikmatannya • Makanan dan minuman ahli surga • Keutamaan iman •
۞ QS. 52:23 • Pahala iman • Sifat surga dan kenikmatannya • Keutamaan iman
۞ QS. 52:24 • Pahala iman • Sifat surga dan kenikmatannya • Keutamaan iman
۞ QS. 52:25 • Percakapan para ahli surga
۞ QS. 52:26 • Percakapan para ahli surga
۞ QS. 52:27 • Pahala iman • Percakapan para ahli surga • Nama-nama neraka
۞ QS. 52:28 • Al Barr (Maha Baik) • Al Rahim (Maha Penyayang) • Percakapan para ahli surga
۞ QS. 52:31 • Maksiat dan dosa
۞ QS. 52:32 • Keingkaran dan kedurhakaan orang kafir
۞ QS. 52:33 • Sikap manusia terhadap kitab samawi
۞ QS. 52:34 • Keingkaran dan kedurhakaan orang kafir
۞ QS. 52:35 • Dalil-dalil adanya Allah Ta’ala
۞ QS. 52:36 • Dalil-dalil adanya Allah Ta’ala
۞ QS. 52:37 • Dalil-dalil adanya Allah Ta’ala • Ar Rabb (Tuhan)
۞ QS. 52:38 • Dalil-dalil adanya Allah Ta’ala
۞ QS. 52:39 • Kesucian Allah dari sekutu dan anak • Mendustai Allah
۞ QS. 52:41 • Allah memiliki kunci alam ghaib • Para utusan Allah pun tidak mengetahui alam ghaib
۞ QS. 52:42 • Balasan dari perbuatannya
۞ QS. 52:43 • Tauhid Uluhiyyah • Kesucian Allah dari sekutu dan anak • Mensucikan Allah dari segala sekutu
۞ QS. 52:44 • Keingkaran dan kedurhakaan orang kafir • Menyiksa pelaku maksiat
۞ QS. 52:45 • Penangguhan (siksa) orang kafir di dunia • Maksiat dan dosa
۞ QS. 52:46 • Mempersiapkan diri menghadapi hari kiamat • Keadaan orang kafir pada hari penghimpunan • Sifat hari penghitungan
۞ QS. 52:47 • Menyiksa pelaku maksiat • Maksiat dan dosa
۞ QS. 52:48 • Orang mukmin selalu dalam lindungan Allah Ta’ala • Ar Rabb (Tuhan)
Orang-orang yang menyimpang dari jalan yang lurus & mendustakan tanda-tanda kebesaran Kami,
urusan & maksud mereka tidak akan tersembunyi dari Kami.
Mereka akan Kami balas dengan yang semestinya mereka terima.
― QS. Fussilat [41]: 40
Maka nikmat Tuhan kamu yang manakah yang kamu dustakan?
― QS. Ar-Rahman [55]: 47
…,
laki-laki & perempuan yang benar,
laki-laki & perempuan yang sabar,
laki-laki & perempuan yang khusyu’,
laki-laki & perempuan yang bersedekah,
…
Allah telah menyediakan untuk mereka ampunan & pahala yang besar.
― QS. Al-Ahzab [33]: 35
Dan barang siapa berpaling dari peringatan-Ku,
maka sesungguhnya baginya penghidupan yang sempit,
dan Kami akan menghimpunkannya pada hari kiamat dalam keadaan buta.
+
ArrayShare your Results:
Berakhirnya seluruh kehidupan di dunia dinamakan … Hari kiamat di jelaskan dalam Alquran, surah … .Tempat berkumpulnya manusia di akhirat di sebut padang … Salah satu hikmah mempercayai datangnya hari akhir, yaitu … … Surah yang menjelaskan bahwa ‘Allah Subhanahu Wa Ta`ala tempat meminta’, yaitu … …
Surah dalam Alquran yang mengatakan larangan untuk melakukan terlalu banyak, makan dan minum adalah … Setelah Yakin, dalam surah Al-A’raf ayat 26, pakaian terbaik ada di mata Allah Subhanahu Wa Ta`ala adalah … Aurat dari tubuh pria adalah mulai … Fungsi pakaian adalah … Kejujuran adalah karakteristik dari seorang Muslim, sementara berbohong atau ketidakjujuran adalah fitur dari orang …
Berikut adalah contoh bahwa Allah Subhanahu Wa Ta`ala Maha Mendahulukan. Zakat menurut bahasa زكة , yang bermakna …Yang termasuk mustahiq (orang berhak menerima zakat) berikut yaitu … Setelah Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa sallam wafat maka diganti oleh sahabat sebagai pemimpin ummat disebut … Jasa khalifah Umar bin Khatab yang sampai saat ini masih dipergunakan, yaitu …
Apa itu Ruqyah? Ruqyah atau rukyah adalah metode penyembuhan dengan cara membacakan sesuatu pada orang yang sakit akibat dari ‘ain , sengatan hewan, bisa, sihir, rasa sakit, gila, kerasukan dan gan...
Siapa itu Qadi Abu Ya’la? Nama lengkap Al-Qadi Abu Ya’la ialah Muhammad bin Al-Husein bin Muhammad bin Khalaf bin Ahmad bin Al-Farra’ dikenal sebagai Qadi besar, ahli fiqh madzhab H...
Apa itu Sifat Masyi’ah? Semua yang terjadi di dunia ini adalah dengan iraadah dan masyi’ah Allâh Subhanahu wa Ta’ala . Apa yang Allâh kehendaki pasti terjadi, apa yang tidak Dia k...