Kategori: Istilah Umum
Fardu ain adalah status hukum dari sebuah aktivitas dalam Islam yang wajib dilakukan oleh seluruh individu yang telah memenuhi syaratnya.
Dalam Islam, meninggalkan aktivitas yang hukumnya fardu ain akan menyebabkan pelakunya mendapatkan dosa.
Termasuk dalam aktivitas ini adalah:
Video Pembahasan

Fardhu 'Ain dan Fardu Kifayah - Ustadz Kholiful Hadi

Ustaz Azhar Idrus - Fardhu Ain, Kifayah, Feqah dan Tasawuf [Part 1]

Ust Azhar Idrus- Tak Belajar Fardu Ain
Panggil Video Lainnya